
The Biology Of Love
Pengarang Ali Akbar Navis
Synopsis
Cinta itu indah, tapi cinta juga bisa mengiris luka nestapa. Lihatlah betapa banyak pasangan kekasih yang putus di tengah jalan. Bahkan juga pasutri, yang akhirnya memilih berpisah, seolah lupa bahwa cintalah yang dulu mempersatukan mereka.
Lantas, bagaimanakah seharusnya kita berlaku agar bisa melanggengkan cinta, yang menyenangkan, sesuai kodrat cinta yang indah itu.
Inilah buku nyeleneh, segar, tentang cinta yang dikawinkan dengan ilmu biologi.
Dari buku ini, Anda akan menemukan bahwa perbedaan otak antara pria dan wanita menyebabkan kebiasaan, kesukaan, cara pikir, cara kerja, dan cara ekspresi cinta mereka tidaklah sama.
Anda juga akan mengetahui berbagai hormon yang bekerja dalam cinta. Dengan mengetahui bahwa secara biologis pria dan wanita memanglah berbeda, maka Anda niscaya akan lebih mampu memahami "ciri khas unik" pasangan Anda.
Harga Rp. 41.000.,- belum termasuk diskon 5% dan Ongkir menggunakan Paket POS atau JNE
Untuk Pemesanan hubungi/SMS ke 081354754054 (febry)