Kamis, 13 Desember 2007

Quote of the day

Sejarah adalah saksi dari waktu yang telah berlalu.
Ia menerangi realitas, menguatkan kenangan, memberi pelajaran kehidupan, dan menunjukkan kita suatu peristiwa masa silam yang penuh keunikan.
Marcus Tullius Cicero,106 BC-43 BC